Search for collections on STPMD APMD Repository

FEMINISME JAWA DALAM PERPEKTIF MANGUNWIJAYA: KAJIAN TERHADAP NOVEL TRILOGY, RORO MENDUT,GENDHUK DUKUH, LUSI LINDRI KARYA Y.B. MANGUNWIJAYA

Irsasri, Dr. M.Pd. (2018) FEMINISME JAWA DALAM PERPEKTIF MANGUNWIJAYA: KAJIAN TERHADAP NOVEL TRILOGY, RORO MENDUT,GENDHUK DUKUH, LUSI LINDRI KARYA Y.B. MANGUNWIJAYA. In: Bahasa, Sastra, Dan Pembelajarannya Pada Era Erupsi, 16 Oktober 2018, Semarang.

[img]
Preview
Text
3. Feminisme Jawa Dalam Perpektif Mangunwijaya Kajian Terhadap Novel Trilogy, Roro Mendut, Gendhuk Dukuh, Lusi Lindri Karya Y.B. Mangunwijaya.pdf

Download (260kB) | Preview

Abstract

Trilogi novel Roro Mendut, Gendhuk Duku, dan Lusi Lindri karya YB. Mangunwijaya menawarkan sisi lain perjuangan perempuan yang cukup mendalam dan berakar urat pada kehidupan manusia sehari-hari melalui ekspresi estetik dalam kemasan kehidupan sosial budaya masyarakat Jawa. Trilogy novel Roro Mendut, Gendhuk Duku, dan Lusi Lindri menggambarkan sebuah lebenswelt atau dunia sosial masyarakat Jawa melalui sebuah penalaran sederhana dalam menghadapi dan menyelesaikan persoalan kehidupan sehari-hari. Pembahasan dalam analisis ini dilakukan dengan memanfaatkan kerangka teoretis Peter Berger tentang fenomenologi sosial dengan kehidupan nyata dan pendekatan secara sosiologis. Hasil pembahasan menunjukkan beberapa nilai perjuangan yang universal, yaitu bahwa perempuan juga memiliki hak untuk hidup terhormat dan berpengetahuan seperti laki-laki. Kata kunci: YB. Mangunwijaya, novel, sosiologi, budaya Jawa, feminisme,

Item Type: Conference or Workshop Item (Lecture)
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Program Pendidikan Sarjana > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Mr okie fajaruddin
Date Deposited: 14 Apr 2022 04:08
Last Modified: 14 Apr 2022 04:08
URI: http://repo.apmd.ac.id/id/eprint/1675

Actions (login required)

View Item View Item