Qulaana, Adrianus (2024) RELASI EGALITARIAN DALAM KETERSEDIAAN PANGAN (Studi Relasi Pemerintah Kalurahan Dengan Kelompok Wanita Tani di Kalurahan Ngestiharjo). Sarjana thesis, Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa "APMD".
|
Text
ADRIANUS OULAANA_18520009.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
INTISARI Pangan merupakan kebutuhan dasar manusia yang harus terpenuhi setiap saat. pemenuhan kebutuhan akan pangan memerlukan sebuah komitmen yang kolektif antara Pemerintah dan masyarakat. berdasarkan hal tersebut, Pemerintah Kalurahan Ngestiharjo memiliki tanggung jawab dalam menjamin ketersediaan pangan. Selain Pemerintah Kalurahan Ngestiharjo, salah satu aktor yang juga ikut terlibat dalam menjaga ketersediaan pangan adalah Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki. Oleh sebab itu, dalam menyediakan pangan, Pemerintah Kalurahan Ngestiharjo senantiasa membangun relasi dengan dengan Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bersifat deskriptif. subjek dalam penelitian ini terdiri dari anggota Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki, Dukuh Padukuhan Sumberan, Lurah, Ulu-ulu, dan BPKal Kalurahan Ngestiharjo. Subjek dalam penelitian ini ditentukan melalui teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Dari keseluruhan hasil analisis terkait Relasi Egalitarian Dalam Ketersediaan Pangan dapat disimpulkan bahwa: Relasi Antara Pemerintah KalurahanNgestiharjo dengaN Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki adalah Relasi yang bersifat Egalitarian. Relasi ini dibuktikan dengan adanya interkasi, kontribusi serta koordianis anatara pemerintah Kalurahan Ngestiharjo dengan Kelompok Wanita Tani Sumber Rejeki. Kehadiran Pemerintah Kalurahan Ngestiharjo kedalam Kelompoki Wanita Tani Sumber Rejeki bukan melemahkan tetapi saling memperkuat Dalam penelitian ini juga tidak ditemukan adanya Relasi yang bersifarKuasa, Relasi yang bersifat Subordinasi maupun Relasi yang bersifat Hegemoni. Kata kunci: Relasi, Pemerintah Kalurahan, Pangan xiii
Item Type: | Skripsi dan Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 18520009 |
Subjects: | H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare J Political Science > JS Local government Municipal government |
Divisions: | Program Pendidikan Sarjana > Ilmu Pemerintahan |
Depositing User: | Mr Bowo Indrianto |
Date Deposited: | 06 Feb 2025 06:42 |
Last Modified: | 06 Feb 2025 06:42 |
URI: | http://repo.apmd.ac.id/id/eprint/3274 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |