Search for collections on STPMD APMD Repository

GOVERNING PEMERINTAH KALURAHAN WILADEG, KAPANEWON KARANGMOJO, KABUPATEN GUNUNG KIDUL

HARMULAYA, KLAUDIUS (2023) GOVERNING PEMERINTAH KALURAHAN WILADEG, KAPANEWON KARANGMOJO, KABUPATEN GUNUNG KIDUL. Sarjana thesis, Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa STPMD "APMD".

[img]
Preview
Text
KLAUDIUS HARMULAYA ok.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kualitas pelayanan pemerintahan kalurahan merupakan strategi utama yang mempengaruhi efektivitas dan efisiensi dalam memberikan pelayanan substantif kepada masyarakat. Kalurahan Wiladeg di Kabupaten Gunung Kidul menghadapi permasalahan dalam kualitas pelayanan publiknya, seperti prosedur yang kompleks, kurangnya transparansi, dan ketidakresponsifan terhadap kebutuhan masyarakat. Faktor-faktor seperti SDM, perilaku organisasi, inovasi, dan sistem pemerintahan juga memengaruhi kualitas pelayanan publik ini. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pendekatan ini memungkinkan analisis mendalam terhadap data kualitatif dan menggunakan teori-teori yang relevan sebagai alat analisis. Metode ini digunakan untuk menggambarkan dan memahami permasalahan serta faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas pelayanan publik di Kalurahan Wiladeg. Sehingga hasil dari penelitian yang dilakukan dapat diambil kesimpulannya, partisipasi masyarakat, transparansi, efisiensi, dan akuntabilitas adalah kunci dalam menciptakan pemerintahan desa yang efektif dan demokratis serta meningkatkan kualitas pelayanan publik.

Item Type: Skripsi dan Thesis (Sarjana)
Additional Information: Ilmu Pemerintahan
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
Depositing User: Mr okie fajaruddin
Date Deposited: 01 Apr 2024 03:21
Last Modified: 01 Apr 2024 03:21
URI: http://repo.apmd.ac.id/id/eprint/3086

Actions (login required)

View Item View Item